Batuk rejan umumnya menyerang pada anak-anak berumur kurang dari 2 tahun. Batuk rejan mempunyai ciri-ciri yang khas yaitu mendadak batuk-batuk panjang, diikuti tarikan napas panjang, lalu batuk kembali, dan biasanya diakhiri dengan muntah. UNtuk mengatasinya, dapat menggunakan ramuan berikut ini:
Bahan:
- Umbi Bidara upas segar 1/2 jari
- Madu 2 sendok makan
- Air 2 sendok makan
Umbi bidara upas dicuci bersih, kemudian diparut dan tambahkan air secukupnya. PEras hasil parutan dan saring. Tambahkan madu pada air perasan, kemudian diminum 2 kali sehari.
Semoga bermanfaat.
Sumber: Buku 812 Resep untuk Mengobati 236 Penyakit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar